Pastinya bagian tubuh manusia yang paling berharga selain jantung tentunya masalah Mata dimana merupakan organ yang punya banyak fungsi dalam kehidupan kita. Tentunya kita harus menjaga dan merawatnya agar tetap sehata dimana ada hal yang selalu tidak membuat kita sadar melakukan sesuatu yang merugikan mata kita sendiri seperti bermain smartphone atau layar komputer telalu lama dan membaca sesuatu dalam keadaan gelap termasuk gaya hidup yang kurang teratur dalam hal mengkonsumsi makanan tidak sehat. Jadi ada beberapa cara untuk menjaga dan memperkuat kerja mata kita agar tetap stabil dan nyaman tentunya mencegah terjadinya kerusakan pada mata kita. Hanya dengan mengkonsumsi beberapa makanan ini cukup ampuh untuk memberikan bantuan kepada mata kita untuk mempertajam mata kita.
1. Jagung
Menurut para ahli sudah meneliti terkait kandungan pada jagung dimana ada suatu zat dimana itu sangat membantu mata dalam menjaga ketahanan dan kerusakan pada mata. Apalagi jagung bisa mengkonsumsinya setiap hari sebagai bahan makanan pengganti nasi agar anda bisa juga melalukan diet sehat secara alamia dengan mengkonsumsi jagung. Meskipun kandungan Zeaxanthin dan Lutein lebih rendah dari sayuran akan tetapi sudah bisa menjamin kesehatan mata anda jika rutin memakannya apalagi rasa jagung yang manis alami sangat nikmat.
2. Telur
Merupakan makanan yang mudah ditemukan dan harganya juga murah ini ternyata banyak kandungan baik untuk mata salah satunya Lutein,Vitamin E dan omega-3 dan bahkan nutri lainnya. Kita bisa mengkonsumsi telur dengan mengolahnya menjadi berbagai jenis makanan yang enak apalagi proses memasaknya juga tidak lama jadi sangat cocok untuk anda sedang bekerja atau sekolah dengan rajin mengkonsumsinya menjadikan menu sarapan pagi yang menyehatkan tentunya.
3. Brokoli
Merupakan sayuran hijau yang pastinya sudah kaya aka serat dan vitamin didalamnya itu tentu sangatn mengurangi masalah kesehatan mata anda tetap terjaga kesehatannya. dengan mengkonsumnya juga mudah anda bisa merebusnya saja atau mencampurkannya kedalam makanan lainnya sepertinya omelet,pasta dan sup dimana dengan rajin mengkonsumsinya membantu anda dalam masalah pencernaan menjadi lebih lancar dipagi harinya.